Kata-Kata Hikmah
Sekiranya kita jujur dengan diri kita sendiri,
Kita jujur dengan orang lain,
Ingatlah seorang yang menipu diri sendiri,
Sebenarnya menipu dirinya sendiri.
Kita jujur dengan orang lain,
Ingatlah seorang yang menipu diri sendiri,
Sebenarnya menipu dirinya sendiri.
Percaya dan jadilah diri sendiri tanpa harus mengikuti, serta
yakinkan hati agar apapun yang kamu kehendaki bisa kamu dapati
Kita harus belajar menerima kebahagiaaan lebih banyak lagi.
Sisanya biarlah begitu saja, jadilah diri sendiri.
Jangan membandingkan dirimu dengan orang lain. Iri hati
hanya membuat jiwamu gelisah. Jadilah diri sendiri.
Manusia senantiasa menilai anda. Walau siapa pun anda hari
ini jadilah diri anda sendiri. Lihatlah siapa yang boleh menerima anda.
Jangan mengubah dirimu hanya untuk membuat seseorang
mencintaimu, jadilah diri sendiri dan biarkan orang yang tepat mencintaimu.
Comments
Post a Comment